Prosedur penyusunan anggaran belanja (Pengeluaran) pada Rumah Sakit Umum Daerah Dr.Soebandi Jember
Abstract
Anggaran merupakan salah satu cara yang dibuat untuk menentukan kegiatan apa saja yang perlu direncanakan guna mencapai tujuan rumah sakit dalam memberikan pelayanan yang optimal. Dalam kegiatan pemenuhan pelayanan, anggaran rumah sakit berkaitan erat dengan anggaran operasional, dimana anggaran operasional ini adalah anggaran untuk menyusun laporan laba rugi