analisis teknik-teknik peningkatan produktifitas tenaga kerja secara optimal dengan aplikasi analitical productivity improvement model (apim) pada perusahaan sanyo di jakarta
Abstract
metode yang digunakan untuk memperoleh data-data adalah wawancara dan observasi. kemudian diaplikasikan pada metode analisis berupa teknik tingkat produktivitas tenaga kerja, presentase perubahan produktivitas tenaga kerja. persamaan regresi linier barganda dan teknik-teknik peningkatan produktivitas tenaga kerja yang optimal dengan integer programming