ANALISIS EFISIENSI BIAYA DAN ELASTISITAS PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA USAHATANI PISANG CAVENDISH OLEH PERUM JASA TIRTA SUB DEVISI JASA ASA II DI KABUPATEN BLITAR TAHUN 1996-1999
Abstract
Bila terjadi kenaikan produksi sebesar 100%, maka jumlah tenaga kerja yang diserap akan meningkat sebesar 0,2885%. Hal ini menunjukkan bahwa pada periode tersebut pertumbuhan nilai output tidak diikuti dengan pertumbuhan tenaga kerja yang seimbang.