DETERMINASI SUKU BUNGA DI INDONESIA: PENDEKATAN PIGOU DAN KEYNES EFFECT PERIODE 2000.I-2013.IV
Abstract
Dalam jangka pendek sektor riil (Pigou) yang memiliki peran lebih besar dari pada sektor moneter (Keynes) dalam mempengaruhi keseimbangan pada permintaan agregat. Karena hasil yang ditunjukkan pada pengujian ini sektor riil memiliki hasil dan pengaruh yang kuat sehingga dalam jangka pendek pengeluaran pemerintah memiliki pengaruh terhadap pergerakan dan kondisi tingkat suku bunga SBI.