Sistem Analisis Kelayakan PLTMH Menggunakan Logika Fuzzy
Abstract
Pemanfaatan potensi air sebagai pembangkit listrik sudah dilakukan oleh PLN,
yaitu dengan dibangunnya beberapa Pembangkit Listrik Tenaga Air dengan skala kapasitas yang relatif besar. Sayangnya pembangkit listrik berskala
besar tidak sepenuhnya bisa menjawab masalah pemenuhan kebutuhan energi.
Oleh karena itu muncul konsep pembangkit listrik dengan kapasitas kecil yang
bertumpu pada masyarakat. Konsep ini berbasis pada teknologi Pembangkit
Listrik Tenaga Mikrohidro
Collections
- UT-Faculty of Engineering [4096]