DEPENDENSI EKONOMI PESERTA KAS-KASAN
Abstract
Pentingnya mengetahui sebab dan akibat dari berhutang di kas-kasan karena bagi masyarakat di Desa Purwoharjo
kas-kasan dianggap sebagai satu-satunya solusi bagi para peserta baik peserta dari kelompok ekonomi bawah dan kelompok
ekonomi atas untuk membantu mengatasi masalah ekonomi akan tetapi suku bunga yang diterapkan di kas-kasan sangat
tinggi sehingga para peserta secara tidak sadar dituntut dan diperas sedemikian rupa untuk membayar hutang, sekaligus
dengan suku bunganya sehingga banyak para peserta setelah berhutang di kas-kasan, tidak sejahtera melainkan tambah
sengsara karena harus menanggung beban mereka dalam berhutang di kas-kasan
Collections
- SRA-Social And Politic [333]