Pengantar Sejarah Lingkungan
Abstract
Sejarah lingkungan merupakan kajian yang masih belum berkembang di Indonesia. Buku ini dimaksudkan untuk memberi sumbangan kearah pemahaman dan pengembangan kajian sejarah lingkungan di Indonesia. Subyek yang disajikan di dalamnya meliputi pengertian sejarah lingkungan, perspektif sejarah lingkungan, konsep-konsep yang relevan dengan sejarah lingkungan. TIga bagian menyorori permasalahan lingkungan, yakni penyakit tropis, gangguan satwa liar, dan erosi. Disusul dengan penyajian mengenai politik lingkungan dengan fokus isu polusi, gerakan konservasi dan proyek konservasi.
Collections
- Fakultas Sastra [95]