HUBUNGAN STATUS GIZI BERDASARKAN INDEKS ANTROPOMETRI DENGAN TERJADINYA ORAL CANDIDIASIS PADA ANAK USIA 6-12 TAHUN DI LIMA PONDOK PESANTREN DI KABUPATEN JEMBER
Abstract
Status gizi adalah status kesehatan yang dihasilkan oleh keseimbangan antara
kebutuhan dan masukan nutrisi. Gizi sangat diperlukan untuk mendapatkan keadaan
rongga mulut yang baik. Salah satu cara untuk menilai status gizi adalah dengan
menggunakan indeks antropometri menurut BB/U.
Collections
- UT-Faculty of Dentistry [2062]