PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KEMAMPUAN PEGAWAI (Suatu Studi Pengaruh Pendidikan Terhadap Kemampuan Pegawai Dalam Pembuatan Akta Kelahiran di Bidang Layanan Catatan Sipil Badan Kependudukan, Keluarga Berencana dan Catatan Sipil Kabupaten Jember)
Abstract
Keberadaan Otonomi Daerah banyak memberikan perubahan dalam wajah
pemerintahan di Indonesia. Hal ini karena Otonomi Daerah telah memberikan
wewenang kepada daerah untuk mengurus, dan mengatur rumah tangganya
sendiri. Dalam pasal 1 butir h UU No. 22/1999, pengertian Otonomi Daerah
adalah kewenangan daerah otonom untuk mengatur dan mengurus kepentingan
masyarakat setempat menurut prakarsa sendiri berdasarkan aspirasi masyarakat
sesuai dengan peraturan perundang-undangan.
Collections
- DP-Company Management [469]