Show simple item record

dc.contributor.authorIndra Wirawan
dc.date.accessioned2014-01-22T05:22:58Z
dc.date.available2014-01-22T05:22:58Z
dc.date.issued2014-01-22
dc.identifier.nimNIM070810291057
dc.identifier.urihttp://repository.unej.ac.id/handle/123456789/20906
dc.description.abstractAdanya analisis pekerjaan memudahkan sebuah perusahaan dalam mencapai tujuan organisasi yang berkaitan dengan karyawan, struktur organisasi memudahkan organisasi membagi wewenang dan tanggung jawab sesuai dalam masing-masing bidang kerjanya yang tentu saja jika analisis pekerjaan dan struktur organisasi berjalan optimal tentu akan meningkatkan kinerja karyawan yang secara langsung dapat mencapai tujuan organisasi, dengan adanya pencapaian tujuan organisasi tentunya organisasi atau perusahaan memberikan penghargaan kepada karyawan seperti kenaikan jabatan pada manajemen karir. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh analisis pekerjaan dan struktur organisasi terhadap kinerja karyawan serta manajemen karir PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jember. Jenis penelitian ini adalah explanatory research. Populasi dari penelitian ini adalah karyawan tetap pada PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Area Jember. Sampel yang digunakan adalah 60 responden yang diambil dengan metode sensus dimana semua populasi menjadi sampel penelitian. Metode analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas dan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis pekerjaan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jember. Struktur organisasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jember. Analisis pekerjaan berpengaruh signifikan terhadap manajemen karir PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jember. Struktur organisasi berpengaruh signifikan terhadap manajemen karir PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jember. Kinerja karyawan berpengaruh signifikan terhadap manajemen karir PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jember. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa analisis pekerjaan dan struktur organisasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan serta manajemen karir PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jember.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.relation.ispartofseries070810291057;
dc.subjectAnalisis Pekerjaanen_US
dc.titlePengaruh Analisis Pekerjaan dan Struktur Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Serta Manajemen Karir Pada PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Timur Jemberen_US
dc.typeOtheren_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record