PROSEDUR AKUNTANSI DEPOSITO BERJANGKA BANK RAKYAT INDONESIA (DEPOBRI) PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT SUMBERKOLAK CABANG SITUBONDO
Abstract
Setelah melakukan kegiatan Praktek Kerja Nyata yang berjudul Prosedur
Akuntansi Deposito Berjangka Bank Rakyat Indonesia (Depobri) pada PT. Bank
Rakyat Indonesia (Persero). Tbk Unit Sumberkolak Cabang Situbondo, dapatdisimpulkan :
1. Kegiatan yang dilakukan selama Praktek Kerja Nyata :
a. Membantu proses Pembukaan Rekening Depobri.
b. Membantu proses Pencairan dan Penarikan Depobri.
2. Formulir yang digunakan dalam proses Depobri :
a. Formulir Pembukaan Rekening Depobri
- Formulir Data Pribadi (Model CIF-01)
- Formulir Permohonan Pembukaan Rekening (Model APL-01)
- Formulir Permohonan Deposito Berjangka (Model DEP-01)
- Formulir Kartu Contoh Tanda tangan (Model KCTT-01)