PROSEDUR AKUNTANSI PENGUTIPAN DANA ASURANSI KECELAKAAN LALU LINTAS JALAN SESUAI DENGAN UU 34 TH 64. JO PP NO 18 TH 65 PADA PT JASA RAHARJA (PERSERO) PERWAKILAN JEMBER
Abstract
Berdasarkan hasil kegiatan peraktek kerja nyata pada PT Jasa Raharja
(Persero) Perwakilan Jember, seperti dijelaskan di bab-bab sebelumnya dapat
disimpulkan sebagai berikut :
1. Prosedur akuntansi pelaksanaan pembayaran dana asuransi kecelakaan lalu
lintas jalan yaitu berkaitan dengan :
a. Prosedur akuntansi pembayaran dana asuransi kecelakaan lalu lintas
jalan.
b. Prosedur akuntansi Penerimaan kas dari aktifitas pembayaran
SWDKLLJ, IWKBU.
2. Bukti transaksi atau formulir yang mendukung pendapatan dari pembayaran
dana asuransi kecelakaan lalu lintas jalan adalah Daftar Harian Penerimaan
SWDKLLJ , Daftar Harian BRI, Daftar Harian Bank BPD, Daftar Harian
Memorial, dan atas kegiatan yang berkaitan dengan kas akan dibuat Daftar
Pendapatan dan Daftar Harian Kas.
3. Kegiatan yang dilakukan selama melaksanakan Praktek Kerja Nyata adalah:
a. Membuat daftar harian kas,
b. Membuat pembukuan atas transaksi harian bank yang disebut dengan
Daftar Harian Bank BRI,
c. Membuat pembukuan atas kegiatan transaksi yang dilakukan dikantor
Samsat dengan membuat Daftar Harian Bank BPD,
d. Membantu Menginformasikan Kelengkapan Persyaratan Pengajuan
Klaim.
Collections
- DP-Accounting [658]