Pengaruh Variasi Sudut Kawat Anyaman Baja Tahan Karat 304 dan Penambahan MG Terhadap Karakterisasi Komposit Al-MG/Anyaman Kawat SS 304
Abstract
Dalam beberapa tahun terakhir perkembangan industri dibidang material
meningkat pesat seiring dengan sumberdaya manusia yang maju. Berkembangnya
dunia industri material memunculkan kebutuhan material yang memliki kualitas
baik dan efisien. Salah satunya tentang material komposit yang telah banyak
dikembangkan. Material komposit merupakan bahan yang terbuat dari dua unsur,
diantaranya adalah matrik dan penguat. Salah satu jenis komposit yang banyak
digunakan saat ini yaitu komposit matriks logam atau Metal Matrix Composite
(MMC).
Collections
- UT-Faculty of Engineering [4163]