Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/87269
Title: Karakterisasi Skopoletin Hasil Ekstraksi Buah Mengkudu Dengan Variasi Waktu Sonikasi
Authors: Maulina, Wenny
N., Agung Tjahjo
Dewi, Amalia Kurnia
Keywords: Karakterisasi Skopoletin Hasil Ekstraksi Buah Mengkudu
Issue Date: 28-Aug-2018
Abstract: Berdasarkan hasil penelitian yang sudah didapatkan maka dapat diperoleh kesimpulan bahwa lama variasi waktu sonikasi berpengaruh terhadap hasil karakterisasi. Hasil karakterisasi Kromatografi Lapis Tipis (KLT) dibantu Lampu fluorescent (sinar UV) menunjukkan bahwa sampel hasil pemisahan A2, B2, B3, C2, D2, D3 memiliki kemiripan kepolaran dengan senyawa pembanding yang ditunjukkan dari noda bercak dan nilai Rf. Noda bercak dari senyawa pembanding dan semua sampel menunjukkan fluoresensi yang sama yakni berfluorensi biru terang. Sedangkan Nilai Rf sampel juga memiliki nilai Rf yang sama dengan nilai Rf senyawa pembanding.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/87269
Appears in Collections:UT-Faculty of Mathematics and Natural Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Amalia Kurnia Dewi - 131810201003.pdf a.pdf758.15 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools