dc.description.abstract | Isi dari buku ajar ini disusun berdasarkan materi perkuliahan selama
satu semester dengan nilai bobot 4 Sistem Kredit Semester (SKS). Buku ajar
ini terdiri dari tujuh bab meliputi materi-materi: (1) Fungsi Kompleks, (2)
Koordinat Kurvilinier, (3) Persamaan Differensial Orde Dua, (4) Metode
Deret Kuasa, (5) Fungsi-fungsi Khusus, (6) Transformasi Fourier, (7)
Persamaan Diferensial Parsial. Analisis dalam buku ajar ini pada setiap bab
senantiasa diliputi masalah – masalah analisis matematis dengan materi fisis
yang meliputi materi gerak, gelombang, listrik, panas, bahkan fisika modern
dan diakhir setiap bab diberikan soal – soal latihan agar dapat membantu
mahasiswa dalam memahami materi yang telah dipelajari. | en_US |