Analisis produktivitas dan Penyerapan Tenaga Kerja pada Agroindustri Gula (Studi Kasus Pabrik Gula Semboro Pt Perkebunana Nusantara XI (Persero) di Kecamatan Semboro Kabupaten Jember
dc.contributor.advisor | Somsoehudi | |
dc.contributor.advisor | Hani, Evita Soliha | |
dc.contributor.author | APRIYANI, Rully | |
dc.date.accessioned | 2016-05-30T08:36:40Z | |
dc.date.available | 2016-05-30T08:36:40Z | |
dc.date.issued | 2016-05-30 | |
dc.identifier.nim | 991510201111 | |
dc.identifier.uri | http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/74342 | |
dc.description.abstract | Pembangunan pertanian pada dasamya merupakan bagian integral dari pembangunan nasional untuk mencapai masyarakat adil dan makmur. Sektor pertanian diharapakan mampu tumbuh dan berkembang untuk memecahkan masalah-masalah ekonomi nasional, berupa penyediaan pangan, penyediaan bahan baku industri. peningkan penerimaan devisa negara, penciptaan lapangan kerja, peningkatan pendapatan masyarakat tani, sekaligus menanggulangi kemiskinan. Salah sana sektor pertanian yang mempunyai peranan penting adalah perkebunan. Usaha sektor perkebunan akan lebih berperan penting jika hasil perkebunannya diolah sedemikian rupa menjadi produk baru setengah jadi maupun produk yang dapat segera dikonsumsi. Kegiatan pengolahan itulah yang disebut agroindustri. | en_US |
dc.language.iso | id | en_US |
dc.subject | PRODUKTIVITAS | en_US |
dc.subject | PENYERAPAN TENAGA KERJA | en_US |
dc.subject | AGRONDUSTRI GULA | en_US |
dc.title | Analisis produktivitas dan Penyerapan Tenaga Kerja pada Agroindustri Gula (Studi Kasus Pabrik Gula Semboro Pt Perkebunana Nusantara XI (Persero) di Kecamatan Semboro Kabupaten Jember | en_US |
dc.type | Undergraduat Thesis | en_US |
Files in this item
This item appears in the following Collection(s)
-
UT-Faculty of Agriculture [4239]
Koleksi Skripsi Fakultas Pertanian