An Error Analysis in the Use of English Found in Facebook Posting Written by English Chit Chat Rhoneras's Members During 2012-2013
Abstract
Dalam proses akuisisi bahasa Ingggris sebagai bahasa asing, error dipandang sebagai hal tak terelakkan yang dapat dilakukan oleh learner sebagai bagian dari proses pembelajaran itu sendiri. Lebih daripada itu, analisa yang sistematis terhadap kesalahan yang dibuat oleh siswa atau Error Analysis dapat memberikan manfaat baik bagi learner dengan mengklasifikasikan jenis error sehingga siswa dapat mengetahui jenis error yg mereka buat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian gabungan yang mengaplikasikan teks-teks percakapan dalam facebook sebagai data utama, kemudian menggunakan angka untuk menghitung data. Studi ini bertujuan untuk mengetahui jenis kesalahan dominan. Adapun pengklasifikasian dari kesalahan mengikuti kategori kesalahan Omission Errors, Addition Errors, Misformation Errors, and Misordering Errors. Hasil studi ini mengindikasikan bahwa error yang paling sering muncul adalah omission error dan misformation error.
Collections
- SRA-Humanities [343]
Related items
Showing items related by title, author, creator and subject.
-
NEVER ENDING PROBLEMS OF SPOKEN ERROR CORRECTION IN ENGLISH LANGUAGE LEARNING (REVISITED)
Hairus, Salikin (2017-10-20)Tulisan singkat ini menyajikan persoalan yang tidak pernah selesai tentang kesalahan berbicara dan pengoreksiannya dalam proses belajar bahasa asing. Kesalahan dalam belajar bahasa asing merupakan sesauatu yang normal ... -
Analisis Jenis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Fisika Materi Listrik Statis di MAN 6 Jombang
Juwariyah, Siti; Prihandono, Trapsilo; Sudarti, Sudarti (2019-07-31)This research described students error and identify the cause of the students make mistakes in solving physics problems on static electrocity. Subjects in this study were 85 students of tweleveth grade on Islamic Senior ... -
Grammatical Error Analysis of Descriptive Paragraph Writing Made by the Second Year Students of Social Science of SMAN 3 Jember in the 2005 / 2006 Academic Year
Mu'alimah, Dwi lsti (2016-01-15)The research was aimed to answer the general and the specific research problems covering what types of grammatical errors, what types of syntactical and morphological errors and what the most syntactical and morphological ...