STUDENT RESEARCH ARTICLE (Artikel Penelitian Mahasiswa): Recent submissions
Now showing items 201-220 of 4150
-
Penerapan Bermain Balok untuk Meningkatkan Kemampuan Sosial dan Emosional Anak Kelompok A1 di TK Dharma Wanita Grenden Kecamatan Puger Kabupaten Jember Tahun Pelajaran 2015/2016
(UNEJ, 2016)Penelitian dilatar belakangi oleh rendahnya kemampuan sosial dan emosional anak kelompok A1 di TK Dharma Wanita Grenden Kecamatan Puger Kabupaten Jember. Rumusan masalahnya adalah bagaimanakah peningkatan perkembangan ... -
Strategi Tindak Tutur Langsung dan Tidak Langsung Pedagang Peracangan dalam Menerima dan Menolak Pembeli Ditinjau dari Fungsi dan Modus Tuturan di Pasar Tanjung
(UNEJ, 2016)Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi tindak tutur langsung dan tidak langsung pedagang peracangan dalam menerima dan menolak pembeli ditinjau dari fungsi dan modus tuturan di Pasar Tanjung Jember. ... -
PENGARUH DIMENSI KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PELABUHAN JANGKAR DISITUBONDO (THE EFFECT OF DIMENSIONS SERVICES QUALITY TO CUSTOMER SATISFACTION THE HARBOR JANGKAR SITUBONDO)
(UNEJ_PRESS, 2016)Tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh lima dimensi kualitas layanan terhadap kepuasan pelanggan. Jenis penelitian ini adalah penelitian penjelasan (explanatory research). Populasi ... -
Determinan Pertumbuhan Laba Pada Bank Umum Konvensional Tahun 2010 – 2014 (Determinan Profit Growth In The Conventional Public Bank 2010-2014 year)
(UNEJ_PRESS, 2016)Tujuan artikel ini yaitu untuk menganalisis pengaruh CAR, NPL, NIM, ROA dan LDR baik secara parsial maupun simultan terhadap pertumbuhan laba bank umum konvensioanal tahun 2010- 2014. Artikel ini merupakan artikel kuantitatif ... -
Determinasi Faktor yang Mempengaruhi Impor Bahan Baku di Indonesia (Determination Factors Affecting Imports of Raw Materials in Indonesia )
(UNEJ_PRESS, 2016)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara khusus pengaruh foreign direct investment (FDI) terhadap impor bahan baku serta pengaruh variabel ain seperti produk domestik bruto dan indek perdagangan besar.. Pada ... -
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIFITAS TENAGA KERJA PADA OPERATOR TELEPON SELULER WILAYAH KOTA KEDIRI (FACTORS AFFECTING THE LABOR PRODUCTIVITY IN MOBILE PHONE OPERATOR REGION CITY KEDIRI )
(UNEJ_PRESS, 2016)Pertumbuhan perusahaan yang bergerak dibidang telekomunikasi semakin banyak sehingga untuk memberikan pelayanan terhadap konsumen, maka perusahaan membuka kantor cabang. Dengan dibuka kantor maka menjadi lapangan pekerjaan ... -
ANALISIS YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PENGRAJIN GENTENG DI DESA KEDUNG GEBANG KECAMATAN TEGALDLIMO KABUPATEN BANYUWANGI Analysis Of Affeting Revenue Tile In Kedung Gebang Tegaldlimo Banyuwangi
(UNEJ_PRESS, 2016)Pendapatan Pengusaha Genteng (Y) adalah pendapatan bersih yang diperoleh pengusaha genteng dari hasil penjualan genteng dalam satu kali proses produksi. Pendapatan bersih adalah selisih dari pendapatan kotor (jumlah barang ... -
Gambaran Pelaksanaan Promosi Kesehatan pada Instalasi Rawat Jalan Ditinjau dari Pendekatan PRECEDE - PROCEED Fase Lima dan Enam (Studi Kualitatif di Rumah Sakit Paru Jember) (Describing of Health Promotion Implementations on Outpatient Installation in Term of PRECEDE-PROCEED Fifth and Sixth Phase Approach (Qualitatif Study in Jember Lung Hospital))
(UNEJ PRESS, 2016)Promosi Kesehatan Rumah Sakit (PKRS) adalah upaya Rumah Sakit untuk meningkatkan pengertian pengunjung rumah sakit tentang penyakit dan pencegahannya. Jember merupakan kabupaten dengan jumlah kasus kematian akibat TB ... -
Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Rotating Trio Exchange (RTE) Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Mata Pelajaran IPS Pokok Bahasan Masalah-Masalah Sosial Di Lingkungan Setempat Di SDN Tegalgede 03 Jember
(UNEJ, 2016)Berdasarkan hasil observasi awal tentang pembelajaran IPS diketahui bahwa metode pembelajaran IPS yang dilakukan masih belum optimal. Guru menggunakan metode ceramah, tanya jawab dan penugasan serta belum menggunakan model ... -
INTERFERENSI FONOLOGI DIALEK USING TERHADAP PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA DALAM TUTURAN SISWA KELAS VII MTS ALAWIYAH PASPAN
(UNEJ, 2016)Masyarakat Indonesia pada umumnya menguasai dua bahasa yaitu bahasa daerah dan bahasa Indonesia. Proses komunikasi kedua bahasa tersebut digunakan dalam kehidupan sehari-hari secara bersamaan. Situasi semacam ini memungkinkan ... -
DINAMIKA PENDIDIKAN PONDOK PESANTREN AL-FALAH PUTRI DI DESAA AMPEL KECAMATAN WULUHAN KABUPATEN JEMBER TAHUN (1981-2015)
(UNEJ, 2016)Pesantren merupakan bagian dari lembaga pendidikan Islam di Indonesia, Pondok pesantren merupakan hasil akulturasi antara sistem pendidikan Hindu Buddha dengan sistem pendidikan Islam. Pondok pesantren dapat diklasifikasikan ... -
Using Stick Figures to Enhance the Eighth Grade Students’ Recount Text Writing Achievement at SMPN 11 Jember
(UNEJ, 2016)This research was intended to enhance the eighth grade students’ recount text writing achievement by using stick figures at SMPN 11 Jember in 2015/2016 academic year. The design of this research was a classroom action ... -
Analisis Model Pembelajaran Yang Sering Digunakan Dalam Pembelajaran IPA Oleh Guru IPA SMP di Banyuwangi
(UNEJ, 2016)Penelitian ini adalah tentang analisis model pembelajaran yang sering digunakan dalam pembelajaran IPA oleh guru IPA SMP di Banyuwangi. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang dilakukan pada bulan Juli 2015, ... -
Peningkatan Kemampuan Anak Kelompok A Mengenal Huruf melalui Media Kartu Gambar di TK Roudhatul Ulum Kecamatan Patrang Kabupaten Jember Tahun Pelajaran 2015/2016
(UNEJ, 2016)Penelitian ini dilaksanakan karena media pembelajaran yang digunakan oleh guru hanya menggunakan media poster huruf, sehingga mengakibatkan kemampuan anak kelompok A cenderung menghafal urutan bunyi huruf namun kesulitan ... -
Nilai Pendidikan Karakter dalam Mitos Gunung Tumpang Pitu dan Pemanfaatannya sebagai Alternatif Materi Ajar Sastra di SMA
(UNEJ, 2016)Pendidikan dan kebudayaan dapat berjalan beriringan. Pendidkan bersifat reflektif terhadap kebudayaan yakni mencerminkan nilai-nilai kebudayaan yang berlaku sekarang atau pada saat tertentu. Salah satu cara pewarisan ... -
Pengembangan Soal Matematika Tipe PISA Pada Konteks Masyarakat Untuk Mengukur Kemampuan Literasi Matematika Siswa SMP
(UNEJ, 2016)Penelitian ini mengembangkan perangkat berupa soal matematika tipe PISA pada konteks masyarakat guna mengukur kemampuan literasi matematika siswa SMP. Literasi matematika merupakan kemampuan seseorang untuk merumuskan, ... -
Peningkatan Perkembangan Sosial dan Emosional Melalui Kegiatan Outbound pada Anak Kelompok B di TK Asy-Syafa'ah Jember Tahun Pelajaran 2015/2016
(UNEJ, 2016)Penelitian ini dilaksanakan karena kegiatan pembelajaran yang dilakukan guru kurang bervariasi, sehingga berdampak pada rendahnya perkembangan sosial dan emosional anak. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan perkembangan ... -
Penerapan model pembelajaran Tipe Team Assisted Individualization (TAI) untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas IV mata pelajaran IPS pokok bahasan koperasi di SDN Tegalsari 03 Ambulu
(UNEJ, 2016)Hakikat pembelajaran IPS merupakan bidang studi yang mempelajari manusia dalam semua aspek kehidupan dan interaksinya dalam masyarakat. Model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individualization adalah suatu model ... -
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V TEMA SEJARAH PERADABAN INDONESIA DI SD MUHAMMADIYAH 1 JEMBER
(UNEJ, 2016)Penelitian ini dilatar belakangi oleh hasil belajar siswa yang kurang kelas VA di SD Muhammadiyah 1 Jember pada tema Sejarah Peradaban Indonesia sub tema Melestarikan Peninggalan Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia ... -
Pengaruh Model Cooperative Learning Tipe STAD Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V Pada Mata Pelajaran IPS Pokok Bahasan Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia di SDN Rambigundam 01 Jember
(UNEJ, 2016)Tujuan umum dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh atau dampak dari suatu perlakuan (treatment) tertentu terhadap perubahan suatu kondisi atau keadaan tertentu. Penerapan model pembelajaran yang ...