Daya Antibakteri Dekokta Kulit Buah Delima Putih (Granati fructus cortex) terhadap Streptococcus mutans
View/ Open
Date
2013Author
Opica Sukmawati, Vita
Sukanto
Ayu Ratna Dewanti, I Dewa
Metadata
Show full item recordAbstract
Kulit buah delima putih (Granati fructus cortex) memiliki manfaat bagi kesehatan yang telah diketahui kandungan senyawa
aktifnya yaitu flavonoid, alkaloid dan tanin yang bersifat antibakteri salah satunya yaitu bakteri S.mutans. Tujuan penelitian
ini adalah untuk mengetahui daya antibakteri dan konsentrasi efektif dekokta kulit buah delima putih yang dapat menghambat
pertumbuhan S.mutans. Metode penelitian menggunakan uji antibakteri dengan pengenceran seri yaitu konsentrasi 100%,
50%, 25%, 12,5%, 6,25%, 3,13%, 1,56% dan penghitungan koloni dengan colony counter. Hasil dan kesimpulan dari
penelitian ini adalah kulit buah delima putih memiliki daya antibakteri dan konsentrasi yang paling efektif adalah 100%.
Collections
- SRA-Medical [429]