Show simple item record

dc.contributor.authorAnang Arista
dc.date.accessioned2014-01-13T03:23:21Z
dc.date.available2014-01-13T03:23:21Z
dc.date.issued2014-01-13
dc.identifier.nimNIM090810301008
dc.identifier.urihttp://repository.unej.ac.id/handle/123456789/14113
dc.description.abstractPengungkapan CSR (Corporate Social Responsibility) merupakan salah satu informasi yang sedang berkembang selama ini. Informasi tersebut digunakan oleh stakeholders untuk menilai apakah perusahaan telah berjalan sesuai ketentuan mengenai tanggung jawab sosial dan lingkungan. Bank umum syariah yang didasarkan pada dasar-dasar agama idealnya juga melakukan pengungkapan corporate social responsibility, sebab bank umum syariah memiliki tanggung jawab kepada Allah SWT, manusia, dan alam. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi pengungkapan corporate social responsibility pada bank umum syariah di Indonesia. Penelitian ini menguji 4 variabel independen yaitu ukuran (X1), ukuran dewan komisaris (X2), umur (X3), profitabilitas (X4) terhadap variabel dependen yaitu pengungkapan corporate social responsibility bank umum syariah (Y). Sampel dalam penelitian ini adalah Bank Umum Syariah yang terdaftar di Bank Indonesia pada tahun 2007 sampai 2011. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat diketahui bahwa terdapat satu variabel independen memiliki pengaruh secara signifikan terhadap variabel dependen. Hal ini dibuktikan dengan hasil uji t dengan tingkat signifikan 5%. Rincian sebagai berikut: ukuran dengan nilai sig t sebesar 0,028; ukuran dewan komisaris dengan nilai sig t sebesar 0,521; umur dengan nilai sig t sebesar 0,319; profitabilitas dengan nilai sig t sebesar 0,643. Dapat disimpulkan bahwa hanya variabel ukuran yang berpengaruh terhadap pengungkapan corporate social responsibility.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.relation.ispartofseries090810301008;
dc.subjectPengungkapan Corporate Social Responsibility, Bank Umum Syariah, Ukuran, Ukuran Dewan Komisaris, Umur, Profitabilitasen_US
dc.titleANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIAen_US
dc.typeOtheren_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record