Komunikasi Informasi dan Edukasi Tentang Kesehatan Organ Reproduksi Laki-Laki
Date
2022-02-19Author
NARWANTO, Ihwan
SUGIYANTA, Sugiyanta
SAKINAH, Elly Nurus
Metadata
Show full item recordAbstract
Organ Reproduksi adalah bagian-bagian tubuh yang menjalankan fungsi
reproduksi. Organ-organ reproduksi biasa disebut dengan organ seks. Remaja lakilaki maupun perempuan mempunyai organ seks bagian luar dan bagian dalam.
Struktur/Anatomi organ reproduksi laki-laki Secara anatomi organ
reproduksi laki-laki terdiri dari organ reproduksi eksternal yaitu skroturn dan penis,
dan organ reproduksi internal yaitu testis ( menghasilkan sperma dan hormone),
kelenjar aksesoris (mensekresikan produk esensial bagi pergerakan sperma), dan
sekurnpulan duktus yang membawa sperma dan kelenjar.
Collections
- LSP-The Research [166]