Aspek Sosiologis dalam Novel "Kugapai Cintamu" Karya Ashadi Siregar
Abstract
Hasil penelitian menunjukkan bahwa novel "Kugapai Cintamu" karya Ashadi Siregar membicarakan aspek sosiologis yaitu struktur sosial, proses sosial, perubahan sosial, problem sosial. Kesimpulan yang diperoleh menjelaskan bahwa : (1) struktur sosial dalam novel "Kugapai Cintamu" karya Ashadi Siregar banyak menampilkan pelanggaran-pelanggaran yang berkaitan dengan unsur-unsur sosial; (2) proses sosial dalam novel "Kugapai Cintamu" karya Ashadi Siregar cenderung menampilkan suatu konflik dalam masyarakat ; (3) perubahan sosial dalam novel "Kugapai Cintamu" karya Ashadi Siregar, dan (4) problem sosial dalam novel "Kugapai Cintamu" karya Ashadi.