ANALISIS SOSIAL EKONOMI PERTAMBANGAN PASIR DI DESA WONOSOBO KECAMATAN SRONO KABUPATEN BANYUWANGI
Abstract
Usaha pertambangan pasir, selain memberikan kemanfaatan ekonomi,
juga menimbulkan biaya sosial dan lingkungan. Penelitian ini mengkaji
aspek sosial ekonomi dari usaha pertambangan pasir di Desa Wonosobo
Kecamatan Srono Kabupaten Banyuwangi. Dengan menggunakan
pendekatan Rural Rapid Appraisal
Kata kunci: pertambangan pasir, biaya sosial, kemanfaatan sosial