Identifikasi Kemampuan Penalaran Matematis Siswa SMA Negeri di Jember dalam Menyelesaikan Masalah Fisika pada Pokok Bahasan Dinamika Gerak
Abstract
Kemampuan penalaran matematis pada siswa SMA Negeri di Jember dalam
menyelesaikan masalah fisika pada SMA Negeri 1 Jember termasuk pada
kriteria baik dengan persentase nilai rata-rata sebesar 67%. Pada SMA Negeri
1 Arjasa termasuk pada kriteria kurang dengan persentase nilai rata-rata
sebesar 34% dan untuk SMA Negeri 1 Pakusari termasuk pada kriteria
kurang dengan persentase nilai rata-rata sebesar 26%. Berdasarkan perolehan
nilai persentase data yang telah didapatkan sesuai dengan nilai rata-rata UN
MIPA pada tahun 2017 yaitu SMA Negeri Jember termasuk pada kriteria
tinggi, SMA Negeri 1 Arjasa termasuk pada kriteria sedang dan SMA Negeri
1 Pakusari termasuk pada kriteria rendah.