KARAKTERISTIK KUAT TEKAN PASTA, MORTAR, DAN BETON MUTU TINGGI
Abstract
Berdasarkan hasil penelitian dan analisa perhitungan dapat disimpulkan bahwa dari hasil pengujian:
2)nilai FAS sangat mempengaruhi nilai kuat tekan beton yang dihasilkan.Makin tinggi kadar air, makin tinggi nilai fas, makin rendah kuat tekan yang dihasilkan.
3)Dalam penelitian ini, nilai fas terrendah yaitu 0,26 menghasilkan kuat tekanpasta sebesar 62,66 MPa, kuat tekan mortar sebesar 60,06 MPa dan kuat tekan beton sebesar 48,40 Mpa. Sementara untuk nilai fas tertinggi yaitu sebesar 0,335 di dapatkan nilai kuat tekan pasta sebesar 54,97 MPa, kuat tekan mortar sebesar 56,51 MPa, dan kuat tekan beton sebesar 35,69 MPa.
Collections
- UT-Faculty of Engineering [4097]