KETIDAKEFEKTIFAN PENGGUNAAN KALIMAT SEDERHANA SISWA KELAS V SD
Abstract
Hasil dalam penelitian: keefektifan struktur kalimat sederhana, siswa sudah dapat membuat struktur pola dasar kalimat inti dengan baik, keefektithn unsur-unsur kalimat sederhana, siswa sudah dapat menyusun unsur-unsur kalimat sederhana dengan baik sedangkan keefektifan kalimat sederhana, mengenai kegramatikalan kalimat siswa masih banyak yang belum mampu membuat kegramatikalan hlimat siswa masih banyak yang belum mampu membuat kalimat gramatikal dan mengenai pemakaian tanda baca siswa masih banyak yang belum mampu menggunakan tanda baca dengan baik. Saran yang dapat di berikan berdasarkan kesimpulan adalah pemahaman materi struktur kalimat sederhana, unsur-unsur kalimat sederhana dan keefektifan kalimat sederhana harus lebih ditingkatkan.