PENGARUH PENDAPATAN DAN JUMLAH ANGGOTA KELUARGA TERHADAP KONSUMSI KELUARGA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI KANTOR SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN NGANJUK
Abstract
konsumsi adalah hal yang tidak pernah lepas dari kehidupan manusia sehari-hari karena konsumsi merupakan kebutuhan hidup sehari-hari. banyak sekali faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya konsumsi suatu keluarga, diantaranya pendapatan dan jumlah anggota keluarga