FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS HIDUP KELUARGA MISKIN DI DESA SUMBER KALONG KECAMATAN KALISAT KABUPATEN JEMBER
Abstract
Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh
pendidikan, kesehatan, lingkungan dan pendapatan terhadap kualitas hidup keluarga
miskin. Penelitian mengggunakan metode Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil
penelitian menunjukkan bahwa nilai F adalah 28,844 dan nilai t variabel: pendidikan
(X
) memiliki nilai probabilitas t sebesar 0,026 terhadap kualitas hidup keluarga
miskin, kesehatan (X
1
) memiliki nilai probabilitas t sebesar 0,000 terhadap kualitas
hidup keluarga miskin, lingkungan (X
2
) memiliki nilai probabilitas t sebesar 0,001
terhadap kualitas hidup keluarga miskin dan pendapatan (X
viii
3
) memiliki nilai
probabilitas t sebesar 0,825 terhadap kualitas hidup keluarga miskin. Nilai ini
menunjukkan bahwa nilai probabilitas t lebih kecil dari level of significance (
α =
0,05%) atau mempunyai pengaruh yang signifikan. Kesimpulan dari penelitian ini
menunjukkan bahwa secara bersama-sama pendidikan, kesehatan, lingkungan dan
pendapatan berpengaruh terhadap kualitas hidup keluarga miskin yang ditunjukkan
oleh R
2
4
sebesar 0,548 atau 54,8 % dan sisanya 0,452 atau 45,2 % dipengaruhi faktor
lain diluar peneltian ini.