PENINGKATAN AKTIVITAS DAN KETUNTASAN BELAJAR MATERI PENJUMLAHAN PECAHAN DENGAN MENGGUNAKAN UMPAN BALIK TERHADAP METODE TUGAS SISWA KELAS V B SDN KESILIR 03 WULUHAN–JEMBER SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2011/2012
Abstract
Kesimpulan dari penelitian ini adalah aktivitas mengajar guru dari Siklus I ke
Siklus II mengalami peningkatan sebesar 6,35%. Aktivitas belajar siswa secara
klasikal dari Siklus I ke Siklus II mengalami peningkatan yaitu: 1) mendengarkan
penjelasan dan mencatat hal-hal penting sebesar 4,7%, 2) bertanya sebesar 20,94%,
3) menjawab pertanyaan sebesar 16,24%, dan 4) diskusi sebesar 19,66%. Persentase
ketuntasan belajar siswa secara klasikal dari Siklus I ke Siklus II mengalami
peningkatan sebesar 15,39%.