Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/97782
Title: Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Keuangan pada Bank Perkreditan Rakyat Kabupaten Jember
Authors: KUSTONO, Alwan Sri
WASITO
ARDYANTI, Devita Rizki
Keywords: Return On Assets
Net Income Margin
Loan to Deposit Ratio
Biaya Opersional
Pendapatan Operasional
Issue Date: 8-Nov-2019
Publisher: FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menguji kinerja keuangan yang dihitung menggunakan Return On Assets (ROA) pada Bank Perkreditan Rakyat (BPR) kabupaten Jember pada tahun 2013-2017. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Net Income Margin (NIM), Loan to Deposit Ratio (LDR), Biaya Opersional dan Pendapatan Operasional (BOPO) dan Debt to Equity Ratio (DER). Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari otoritas jasa keuangan (OJK) terdiri laporan keuangan perusahaan. Pengumpulan data penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Sehingga sampel penelitian ini terdiri 15 BPR yang sesuai dengan kriteria purposive sampling. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Net Income Margin (NIM), Loan to Deposit Ratio (LDR) berpengaruh terhadap Return On Assets (ROA) pada BPR di kabupaten jember. Biaya Opersional dan Pendapatan Operasional (BOPO) berpengaruh negatif signifikan terhadap Return On Assets (ROA) pada BPR di kabupaten jember. Dan dan Debt to Equity Ratio (DER) tidak berpengaruh terhadap Return On Assets (ROA) pada BPR di Kabupaten Jember
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/97782
Appears in Collections:UT-Faculty of Economic and Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Devita Rizki Ardyanti-160810301007.pdf1.19 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools