Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/95679
Title: ANALISIS PENGARUH BETA, TINGKAT INFLASI, LIKUIDITAS DAN AKTIVITAS TERHADAP HARGA SAHAM (Studi Kasus pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2016)
Authors: WULANDARI, Novi
SULISTIYO, Agung Budi
DAHRIANSAH, Andry Irmawan
Keywords: Beta
Tingkat Inflasi
Likuiditas
Series/Report no.: 160810301157;
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, menguji dan menganalisis pengaruh dari beta, tingkat inflasi, likuiditas dan aktivitas terhadap harga saham perusahaan sektor makanan dan minuman. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan dan harga saham perusahaan makanan dan minuman selama tahun 2013 sampai tahun 2016. Total sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 13 perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI selama tahun 2010-2012. Dalam penelitian ini, digunakan jenis penelitian explanatory research dengan pendekatanya yaitu kuantitatif. Metode pengambilan sampel yang dipakai adalah purposive sampling. Data yang diperoleh selanjutnya akan dianalisis dengan uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik, uji regresi linear berganda, hipotesis dan koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa beta, likuiditas dan aktivitas berpengaruh terhadap harga saham. Sedangkan tingkat inflasi tidak berpengaruh terhadap harga saham.
URI: http://repository.unej.ac.id//handle/123456789/95679
Appears in Collections:UT-Faculty of Economic and Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Andry Irmawan-160810301157_.pdf2.36 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools