Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/94586
Title: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN KELUARGA MISKIN DI KECAMATAN PANARUKAN KABUPATEN SITUBONDO
Authors: SUBAGIARTA, I Wayan
ZAINURI
BRIANJAYA, Radhitia
Keywords: Pendidikan
Jumlah Partisipasi Kerja
Usia dan Jenis Pekerjaan
Series/Report no.: 120810101136;
Abstract: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pendidikan, jumlah partisipasi kerja keluarga, usia dan jenis pekerjaan terhadap pendapatan keluarga miskin di Kecamatan Panarukan Kabupaten Situbondo. Populasi penelitian ini adalah keluarga miskin di Kecamatan Panarukan Kabupaten Situbondo yang menerima bantuan rasikin yaitu sebanyak 3.118 kepala keluarga. Kemudian diambil sampel dengan teknik stratified random sampling dengan jumlah 97 orang. Metode yang digumnakan dalam penelitian ini adalah Ordinary Leas Square. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh, dipeoleh hasil bahwa pendidikan, jumlah partisipasi kerja, usia dan jenis pekerjaan berpengaruh terhadap pendapatan keluarga miskin di Kecamatan Panarukan Kabupaten Situbondo. Maka dapat disimpulkan variabel independen secara bersama-sama berpengaruh terhadap variabel dependent, artinya variabel pendidikan, jumlah partisipasi kerja dan jenis pekerjaan mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan, sedangkan usia mempunyai pengaruh yang negatif dan tidak signifikan.
URI: http://repository.unej.ac.id//handle/123456789/94586
Appears in Collections:UT-Faculty of Economic and Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
RADHITIA BRIANJAYA - 120810101136_.pdf1.83 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools