Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/94404
Title: | Pengaruh Kualitas Produk, Desain, Kesesuaian Harga, Dan Lokasi Terhadap Kepuasan Konsumen Perumahan Puri Bukit Mas Di Banyuwangi |
Authors: | YULISETIARINI, Diah SUBAGIO, N. Arie PRABOWO, Dimas Enggar |
Keywords: | KEPUASAN KONSUMEN |
Issue Date: | 26-Nov-2018 |
Publisher: | FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS JEMBER |
Abstract: | Perkembangan jumlah penduduk yang semakin meningkat membuat kebutuhan masyarakat juga ikut bertambah,salah satunya kebutuhan akan produk papan atau rumah. Berdasarkan Undang- Undang No.1 Tahun 2011 tentang perumahan dan kawasan pemukiman menyebutkan bahwa perumahan adalah kumpulan rumah sebagai bagian dari pemukiman, baik perkotaan maupun pedesaan, yang dilengkapi dengan prasarana, sarana, dan utilitas umum sebagai hasil upaya pemenuhan rumah yang layak huni. Rumah merupakan produk dari kebutuhan primer yaitu sebagai tempat tinggal yang dibutuhkan oleh semua orang. Artinya, kebutuhan terhadap produk tersebut tidak pernah berhenti seiring meningkatnya angka kelahiran dan bertambahnya jumlah penduduk. Perumahan dan pemukiman merupakan fenomena yang berkembang dan berkelanjutan karena selalu mengikuti dinamika pertumbuhan penduduk, perkembangan ekonomi dan sosial masyarakat. |
URI: | http://repository.unej.ac.id//handle/123456789/94404 |
Appears in Collections: | UT-Faculty of Economic and Business |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
Dimas Enggar Prabowo-140810201141_.pdf | 898.38 kB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.
Admin Tools