Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/84919
Title: ANALISIS HUBUNGAN MINAT BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR KOGNITIF PADA POKOK BAHASAN LISTRIK STATIS DI SMA NEGERI 1 ARJASA JEMBER
Authors: Sudarti
Supeno
Solehatin, Nur Aini
Keywords: HUBUNGAN MINAT BELAJAR
Issue Date: 27-Mar-2018
Abstract: Minat belajar siswa terhadap pokok bahasan listrik statis termasuk dalam kategori cukup, dengan kata lain siswa cukup berminat untuk belajar listrik statis. Hasil belajar kognitif siswa pada pokok bahasan listrik statis termasuk dalam kategori tuntas atau memenuhi KKM yang ditetapkan sekolah. Ada hubungan yang rendah antara minat belajar dengan hasil belajar kognitif pada pokok bahasan listrik statis di kelas XII IPA 1 dan XII IPA 2, sedangkan di kelas XII IPA 3 minat belajar memiliki hubungan yang kuat dengan hasil belajar kognitif siswa.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/84919
Appears in Collections:UT-Faculty of Teacher Training and Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Nur Aini Solehatin 120210102006 a.pdf3.87 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools