Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/78533
Title: PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM DENGAN STRUKTUR MODAL SEBAGAI PEMODERASI PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR PERKEBUNAN TAHUN 2010-2014
Authors: Rizki Fatmawati
Keywords: Pengaruh Rasio Keuangan
Subsektor perkebunan
Issue Date: 13-Jan-2017
Abstract: Subsektor perkebunan merupakan salah satu subsektor dari sektor pertanian yang mempunyai peran strategis terhadap pertumbuhan ekonomi dan konstribusinya dalam ketahanan pangan. Subsektor perkebunan mempunyai keunggulan komparatif dibandingkan dengan sektor lainnya karena dapat memanfaaatkan lahan dan tenaga kerja secara optimal dan kompetitif. Subsektor ini memenuhi kebutuhan konsumsi dan bahan baku industri serta mengoptimalkan pengelolaan sumber daya dan pembangunan secara berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh rasio keuangan terhadap harga saham dengan struktur modal sebagai pemoderasi pada perusahaan subsektor perkebunan tahun 2010-2014.
Description: UNIVERSITAS JEMBER FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS 2016
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/78533
Appears in Collections:UT-Faculty of Economic and Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Rizki Fatmawati - 120810201120_.pdf2.59 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools