Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/64373
Title: Pengaruh Strategi Pengembangan Pegawai Dan Kompetensi Terhadap Kinerja Dengan Gaya Kepemimpinan Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Balai Taman Nasional Alas Purwo Di Kabupaten Banyuwangi)
Authors: Wahyu Lelly, Sri
Desia P., Ema
Prasetyan, Eko
Keywords: Gaya Kepemimpinan
Kinerja
Kompetensi
Strategi Pengembangan Pegawai
Issue Date: 2014
Publisher: UNEJ
Series/Report no.: ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA;
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh strategi pengembangan pegawai dan kompetensi terhadap kinerja, baik secara langsung maupun tidak langsung dengan gaya kepemimpinan sebagai variabel perantara. Objek dari penelitian adalah Balai Taman Nasional Alas Purwo di Kabupaten Banyuwangi. Jumlah populasi dalam penelitian ini sebanyak 90 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian adalah teknik sensus dengan pembatasan scope wilayah penelitian yang dapat dijangkau oleh peneliti dengan jumlah 54 responden. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis jalur. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pertama, strategi pengembangan pegawai berpengaruh signifikan terhadap gaya kepemimpinan; kedua, kompetensi berpengaruh signifikan terhadap gaya kepemimpinan; ketiga, strategi pengembangan pegawai berpengaruh signifikan terhadap kinerja; keempat, kompetensi berpengaruh signifikan terhadap kinerja; dan kelima, gaya kepemimpinan tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/64373
Appears in Collections:SRA-Economic and Business Article

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Eko Prasetyan.pdf295.14 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.