Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/64195
Title: PENGARUH BIAYA PROMOSI TERHADAP OMZET PENJUALAN PROPERTY PADA CV. DZAKA ROTSA KRAKSAAN PROBOLINGGO TAHUN 2010-2012
Authors: Joko Widodo
Windy Nur hadi Santoso
Sri Wahyuni
Joko Widodo
Keywords: Biaya Promosi
Omzet Penjualan
Issue Date: 2014
Publisher: UNEJ
Abstract: Biaya promosi merupakan salah satu faktor yang pendukung untuk meningkatkan omzet penjualan. Penelitaian ini bertujuan untuk mkengetahui adanya pengaruh yangt signifikan biaya promosi terhadap omzet penjualan property. Lokosi penelitian di CV. Dzaka Roska Kraksaan Kabupaten Probolinggo. Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi, dokumentasi, dan studi kepustakaan. Analisis data menggunakan statistic inferiensial yaitu menggunakan analisiss reghresi sederhana, uji F, dan analisisis koefeien determinasi (R2). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan biaya promosi terhadap omzet penjualan property. Hal ini ditunjukkan dengan nilai Fhitung = 22,522 > Ftabel = 4,13. Sumbangan biaya promosi terhadap omzen penjualan  sebesar 39,8 %. Sisanya 60,2% dipengaruhi variable lain seperti keunggulan produk, harga , ketersediaan dan tindakan pesaing
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/64195
Appears in Collections:SRA-Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
WINDY NUR HADI SANTOSO.pdf248.97 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.