Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/60819
Title: PENGARUH KREDIT DARI BADAN KREDIT DESA TERHADAP PENDAPATAN PEDAGANG KECIL 01 KECAMATAN BALUNG KABUPATEN DATI II JEMBER
Authors: Budi Santoso
Keywords: KREDIT DARI BADAN KREDIT DESA TERHADAP PENDAPATAN PEDAGANG KECIL
Issue Date: 5-Jan-2015
Abstract: Indonesia sobagai negara sedang berkembang terus menerus mengadakan pembangunan dalam rangka untuk memperbaiki taraf hidup masyarakat Indonesia . Pembangunan nasional bertujuan untuk mewujudkan suatu masyarakat adil dan makmur yang merata materiil dan spirituil berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945 dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang merdeka. berdaulat,bersatu dan berkedaulatan rakyat dalam suasana perikehidupan bangsa yang aman tentram . tertlb dan dinanis dalam lingkungan pergaulan dunia yang merdeka, bersahabat. tertib dan damai ( GBHH.1993:3) .
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/60819
Appears in Collections:UT-Faculty of Economic and Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Budi santoso 9108101174_1SP.pdf629.92 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools