Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/59308
Title: Daya Antibakteri Dekokta Kulit Buah Delima Putih (Granati fructus cortex) terhadap Streptococcus mutans
Authors: Opica Sukmawati, Vita
Sukanto
Ayu Ratna Dewanti, I Dewa
Keywords: daya antibakteri
dekokta
kulit buah delima putih
pengenceran seri
S. mutans
Issue Date: 2013
Publisher: UNEJ
Series/Report no.: Artikel Ilmiah Hasil Penelitian Mahasiswa;
Abstract: Kulit buah delima putih (Granati fructus cortex) memiliki manfaat bagi kesehatan yang telah diketahui kandungan senyawa aktifnya yaitu flavonoid, alkaloid dan tanin yang bersifat antibakteri salah satunya yaitu bakteri S.mutans. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui daya antibakteri dan konsentrasi efektif dekokta kulit buah delima putih yang dapat menghambat pertumbuhan S.mutans. Metode penelitian menggunakan uji antibakteri dengan pengenceran seri yaitu konsentrasi 100%, 50%, 25%, 12,5%, 6,25%, 3,13%, 1,56% dan penghitungan koloni dengan colony counter. Hasil dan kesimpulan dari penelitian ini adalah kulit buah delima putih memiliki daya antibakteri dan konsentrasi yang paling efektif adalah 100%.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/59308
Appears in Collections:SRA-Medical

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Vita Opica Sukmawati.pdf431.77 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.