Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/57191
Title: PENERAPAN MEDIA VIDEO UNTUK PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR DENGAN TEMA PERMAINAN MATA PELAJARAN IPS POKOK BAHASAN SEJARAH UANG PADA SISWA KELAS III SDN JATISARI 01 TEMPEH LUMAJANG
Authors: Yusi Meilyawati
Keywords: Media Video, Motivasi dan Hasil Belajar, Tema Permainan Mata, IPS
Issue Date: 21-Apr-2014
Series/Report no.: 100210204051;
Abstract: Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan motivasi belajar siswa yang semula pada pra siklus sebesar 40,17%, meningkat menjadi 45% pada siklus 1, dan pada siklus 2 semakin meningkat menjadi 59%. Hasil belajar siswa pada pra siklus sebesar 37,93%, sedangkan pada siklus 1 meningkat menjadi 48,28%, dan pada siklus 2 meningkat menjadi 82,76%. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah penerapan media video dalam pembelajaran IPS dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas III pokok bahasan sejarah uang di SDN Jatisari 01 Tempeh Lumajang. Saran untuk guru, dapat digunakan sebagai alternatif dalam kegiatan pembelajaran untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa. Untuk pihak sekolah, dapat memberikan sumbangan pemikiran sebagai salah satu cara untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa. Saran untuk peneliti yang lain, bagi peneliti lain, diharapkan hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai pengembangan pembelajaran dan pengalaman untuk kegiatan pembelajaran selanjutnya.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/57191
Appears in Collections:UT-Faculty of Teacher Training and Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
YUSI MEILYAWATI - 100210204051_1.pdf72.9 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools