Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/112752
Title: Pengaruh Teknik Penyangraian Kopi Arabika Fullwash dan Robusta Fullwash terhadap Mutu Seduhan Kopi
Authors: RAMDHANO, Muhammad Ovan
Keywords: KOPI
PENYANGRAIAN
CITA RASA
SEDUHAN
Issue Date: 28-Jul-2022
Publisher: Fakultas Teknologi Pertanian
Abstract: Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan juga mempelajari pengaruh teknik penyangraian terhadap mutu seduhan kopi dengan menggunakan bahan dan alat yang berada di Balai Penelitian Tanaman Industri dan Penyegar (Balittri). Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) kemudian data yang diperoleh dianalisis menggunakan One Way ANOVA (Analysis of Variant). Semua data yang diperoleh akan digunakan untuk membantu mengetahui pengaruh penyangraian terhadap mutu seduhan kopi. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui bagaimana pengaruh teknik penyangraian dua jenis kopi arabika dan robusta terhadap mutu seduhan kopi, kadar abu, kadar air, kadar kafein, berat awal dan berat akhir biji kopi, uji cita rasa, dan pengukuran derajat intensitas kecerahan bubuk kopi. Penelitian uji cita rasa seduhan kopi dilakukan di café Kemenady oleh seorang panelis ahli. Hasil dari penelitian ini yaitu berupa kesimpulan bagaimana pengaruh penyangraian terhadap seduhan kopi, nyata atau tidak nyata.
Description: Finalisasi oleh Taufik Tgl 14 Maret 2023
URI: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/112752
Appears in Collections:UT-Faculty of Agricultural Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
ovan wm.pdf
  Until 2027-11-16
1.4 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools