Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/107173
Title: Buku Ajar Penilaian Status Gizi Tidak Langsung
Authors: NINGTYIAS, Farida Wahyu
RATNAWATI, Leersia Yusi
SULISTIYANI, Sulistiyani
ASTUTI, Nur Fitri Widya
ADI, Dhuha Itsnanisa
Keywords: Penilaian
Status Gizi
tidak langsung
Issue Date: Mar-2022
Publisher: UPT Penerbitan Universitas Jember
Abstract: Penilaian status gizi awalnya digunakan untuk mengidentifikasi masalah gizi terutama masalah gizi kurang, pada populasi di negara miskin dengan penekanan pada kelompok rentan. Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, penilaian status gizi menggunakan metode yang jauh lebih sederhana dan bersifat noninvasive. Dan penilaian status gizi saat ini tidak hanya penting untuk kelompok rentan pada negara miskin, namun juga relevan untuk masalah gizi di negara maju dan berkembang. Status gizi adalah status kesehatan dari individu atau populasi yang dipengaruhi oleh asupan makanan dan penggunaan zat gizi, yang berubah sepanjang siklus daur kehidupan karena mencerminkan keadaan pada titik waktu tertentu. Penilaian status gizi dibagi menjadi 2 yaitu penilaian status gizi secara langsung dan tidak langsung. Penilaian status gizi secara langsung dilakukan dengan menggunakan metode antropometri, biokimia, klinis dan biofisik. Sedangkan penilaian status gizi secara tidak langsung dilakukan melalui survei konsumsi makanan dan pemanfaatan data sekunder berupa statistik vital dan data ekologi.
Gov't Doc #: Kodeprodi#2110101#Ilmukesehatanmasyarakat
URI: http://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/107173
Appears in Collections:LSP-Books

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Buku Ajar Penilaian Status Gizi Tidak Langsung.pdf4.34 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.