Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/101823
Title: | Aktivitas in Vitro Trombolitik Fraksi Protein Imunogenik 67 Kda Dari Kelenjar Saliva Aedes Albopictus Skuse Diptera Culicidae |
Authors: | OKTARIANTI, Rike WATHON, Syubbanul INDRASARI, Intan Fitri |
Keywords: | Vitro Trombolitik Fraksi Protein |
Issue Date: | 20-Jul-2020 |
Publisher: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Jember |
Abstract: | Penyakit jantung koroner termasuk sindrom koroner akut akibat penyempitan arteri koroner yang disebut arteriosclerosis. Penyakit kardiovaskuler disebabkan oleh gangguan fungsi jantung dan pembuluh darah. Aspirin merupakan obat anti platelet untuk pencegahan primer dan sekunder penyakit jantung koroner. Efektivitas aspirin memiliki keterbatasan, karena pada 10–20% pasien yang menggunakan aspirin tetap mengalami penyumbatan vaskuler. Protein yang terdapat pada kelenjar saliva nyamuk Ae. albopictus yaitu apyrase diindikasikan mampu berperan dalam menghambat agregasi platelet (penggumpalan). Berdasarkan hasil penelitian menggunakan analisis Western Blot dengan sampel protein dari kelenjar saliva Ae. albopictus, protein dengan berat molekul 67 kDa merupakan protein imunogenik yang diduga mengandung Apyrase. Apyrase dapat ditemukan pada protein antara berat molekul 61-68 kDa. Pada penelitian ini dianalisis aktivitas fraksi protein 67 kDa kelenjar saliva Aedes albopictus dalam menghambat agregasi platelet yang diindikasi memiliki kemampuan yang sama dengan Aspirin. |
URI: | http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/101823 |
Appears in Collections: | UT-Faculty of Mathematics and Natural Sciences |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
Intan Fitri Indrasari - 161810401056..pdf | 2.06 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.
Admin Tools