Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/101489
Title: Pengaruh Displin Kerja, Kepuasaan Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Bagian Produksi Pada Perusahaan Rokok Gagak Hitam Bondowoso.
Authors: Prihatini, Dewi
Gede Krisnabudi, Nyoman
Mei Fatmawati, Rini
Keywords: Disiplin Kerja
Kepuasan Kerja
Issue Date: Apr-2020
Publisher: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember
Abstract: Sumber daya manusia merupakan modal dasar dalam proses pembangunan perusahaan bahkan nasional, oleh karena itu kualitas sumber daya manusia senantiasa harus dikembangkan dan diarahkan agar tercapinya tujuan yang telah ditetapkan oleh suatu perusahaan atau organisasi. Sumber daya manusia atau dalam perusahaan dikenal sebagai pegawai menjadi faktor penentu keberlangsungan perusahaan, karena pegawai merupakan penggerak semua kegiatan dalam perusahaan, maka pengelolaan pegawai yang tepat akan memudahkan perusahaan dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan sehingga pegawai mampu memberi kontribusi optimal bagi perusahaan. Berdasarkan fenomena yang ada maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja, kepuasan kerja dan motivasi terhadap kinerja pegawai baian produksi pada perusahaan rokok gagak hitam bondowoso, dengan populasi seluruh pegawai bagian produksi sebanyak 120 orang dan sampelnya menggunakan sampel acak yaitu sebanyak 50 responden. Jumlah indikator variabel seluruhnya berjumlah 13, metode analisi data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/101489
Appears in Collections:UT-Faculty of Economic and Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Rini Mei Fatmawati - 130810201073 - #.pdf2.56 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools