Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/100747
Title: Rekonstruksi Laporan Keuangan pada Pondok Pesantren Al-Maliki Bondowoso
Authors: MAS'UD, Imam
MIQDAD, Muhammad
AUDINA, Risha Mariya
Keywords: Pengelolaan Laporan Keuangan Pedoman Akuntansi Pesantren
Issue Date: 23-Mar-2020
Publisher: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menyusun laporan keuangan pondok pesantren yang sesuai dengan pedoman akuntansi pesantren pada pondok pesantren Al-Maliki Bondowoso. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif, dengan menggunakan teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pada Pondok Pesantren Al-Maliki penyusunan laporan keuangannya masih sangat sederhana dan belum sesuai dengan pedoman akuntansi pesantren. Di Pondok Pesantren Al-Maliki hanya mencatat adanya kas masuk dan kas keluar saja. Belum ada rincian yang lebih jelas tentang keuangan di dalam Pondok Pesantren Al-Maliki. Penelitian ini diharapkan dapat membantu pihak Pondok Pesantren Al-Maliki untuk dapat menyusun laporan keuangannya dan sesuai dengan pedoman akuntansi pesantren.
URI: http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/100747
Appears in Collections:UT-Faculty of Economic and Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Risha Mariya Audina - 160810301048.pdf2.39 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.

Admin Tools