Sistem Informasi Penentuan Lokasi Pembangunan SPBU Wilayah Jember Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP)
Abstract
Pemerataan untuk pembangunan stasiun pengisian bahan bakar diperlukan
guna menunjang pembangunan suatu wilayah. Pebangunan stasiun pengisian bahan
bakar terdapat kriteria – kriteria yang harus dipenuhi sebagai syarat agar sebuah
stasiun pengisian bahan bakar dapat didirikan. Dalam hal ini, pendirian sebuah
stasiun pengisian bahan bakar tentunya harus menimbang berbagai kriteria sesuai
dengan suasana lokasi dan keadaan di sekitar. Terdapat beberapa aspek data kriteria
yang telah dianalisis sebagai berikut: tingkat kepadatan jalan, tingkat kepadatan
penduduk, tingkat kerapatan stasiun pengisian bahan bakar, kelas jalan dan jumlah
industri. Kecamatan Puger terletak yang pada Kabupaten Jember merupakan
kawasan berpotensi untuk program pembangunan stasiun bahan bakar, hal ini
didukung dengan data yang menunjukan Kecamatan Puger memiliki industry dan
pariwisata (BPS Kabupaten Jember, Kabupaten Jember Dalam Angka, 2018).
Dalam permasalahan ini, dibutuhkannya sebuah sistem untuk membantu
menentukan loaksi SPBU terbaik berdasarkan kriteria menggunakan metode AHP.
Output yang dihasilkan nantinya berupa rangking dari loaski alternatif yang sudah
tersedia. Dari hasisl analisis metode dan penerapan metode, lokas