dc.description.abstract | Pembangunan Nasional merupakan pembangunan yang dilaksanakan desemua aspek kehidupan, terutama pada aspek ekonomi. Pembangunan nasional dengan pemahaman bahwa pembangunan ekonomi identik dengan pertumbuhan ekonomi. Untuk mencapai pertumbuhan ekonomi yang di inginkannya. Maka peran pemerintah baik pemerintah pusat maupun pemerintah daerah terutama pemerintah daerah sangatlah besar untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di daerahnya. Hal ini bisa terlaksana jika penerimaan pemerintah dapat dimaksimalkan dengan baik. Hal ini yang dimaksud adalah Kabupaten Jember untuk menaikkan Pendapatan Domestik Regional Bruto (PDRB) dengan memaksimal penerimaan pajak. Dalam hal ini penerimaan pajak adalah Pajak Hotel dan pajak restoran dan juga penerimaan pemerintah yaitu Retribusi daerah. Secara spesifik adalah Pajak Hotel, Pajak Restoran dan Retribusi Daerah terhadap Produk Domestik Regional Bruto. Dari hal itu, Pajak Hotel, Pajak Restoran dan Retribusi Daerah yang objeknya Kabupaten Jember. Dalam mengkaji pengaruh Pajak Hotel, Pajak Restoran, dan Retribusi Daerah Terhadap Pendapatan Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Jember. Metode analisis yang digunakan adalah metode Ordenary Least Score (OLS) dengan menggunakan Regresi Linier Berganda dan Analisis Deskriptif. Hasil analisis dengan regresi linier berganda data time series menunjukkan bahwa adanya pengaruh yang signifikan antara Pajak Hotel, Pajak Restoran, dan Retribusi Daerah berpengaruh signifikan terhadap pendapatan domestic regional bruto baik secara parsial maupun serentak. | en_US |