PENGEMBANGAN MODEL PENBLUSURAN BANJIR DENGAN PENDEKATAN JARINGAN SARAF TIRUAN DI SUNGAI BRANTAS TENGAH
Abstract
Di dalam bidang rekayasa sumber daya air, penelusuran banjir merupakan objek renelitian yang terus dikembangkan. Penelusuran banjir ini merupakan suatu prosedur untuk menentukan atau memperkirakan waktu dan besaran banjir pada suatu titik di sungai berdasarkan data pada waktu yang sama di bagian hulu sungai