dc.description.abstract | Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui variable-variabel yang
berpengaruh terhadap kemampuan perusahaan genteng CV. Multi Bangunan
dalam memanfaatkan total aktiva yang dimiliki untuk mendapatkan laba
(Rentabilitas Ekonomi).
Penelitian ini merupakan studi kasus pada perusahaan genteng CV. Multi
Utang dagang (Hd), X
Bangunan. Alat analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan X
2
Utang bank jatuh tempo (Ht), X
Utang bank (Hb),
X
4
ix
3
Modal (Md) sebagai variabel bebas dan Y Rentabilitas ekonomi (RE)
sebagai variabel terikat.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel-variabel bebas (Utang
dagang, Utang bank jatuh tempo, Utang bank dan Modal) secara simultan
maupun parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat
(Rentabilitas ekonomi). Analisis regresi linier berganda menunjukkan
hubungan linier kedua jenis variabel dengan persamaan
Y = -0,781 +1,122
X
1
+ 1,346 X
2
+ 0,879 X
3
+ 0,260 X
4
. variabel X
Utang bank jatuh tempo (Ht)
yang mempunyai pengaruh paling dominan terhadap Rentabilitas ekonomi.
Koefisien regresi (R
2
2
) sebesar 0,997 menunjukkan bahwa model tersebut mampu
dijelaskan variabel bebas pada penelitian ini (Utang dagang, Utang bank jatuh
tempo, Utang bank dan Modal) sebesar 99,7%.
Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini antara lain : pertama, secara
simultan maupun parsial variabel X
1
Utang dagang (Hd), X
Utang bank jatuh
tempo (Ht), X
3
Utang bank (Hb), X
4
2
Modal (Md) berpengaruh signifikan
terhadap Y Rentabilitas ekonomi (RE). Kedua, variabel yang paling
dominan berpengaruh terhadap Rentabilitas ekonomi (RE) hanyalah X
yaitu Utang bank jatuh tempo (Ht). | en_US |