UT-Faculty of Mathematics and Natural Sciences: Recent submissions
Now showing items 1321-1340 of 3525
-
Pengamanan Citra Dengan Algoritma Diffie-Hellman dan Algoritma Simplified-Data Encryption Standard (S-DES)
(2018-11-06)Data (citra) yang bersifat rahasia yang disimpan melalui komputer tidak menutup kemungkinan mudah untuk diretas oleh pelaku kejahatan di zaman pesatnya perkembangan teknologi ini. Oleh karena itu, diperlukan ilmu yang mampu ... -
Perbaikan Citra Inframerah dengan Metode Cellular Automata (CA) dan Metode Histogram Equalization (HE)
(2018-11-06)Kemajuan teknologi pada saat ini sudah semakin pesat, salah satunya pada bidang perbaikan kualitas citra. Citra yang dihasilkan dari alat optik tidak selalu memiliki kualitas yang baik, seringkali didapati citra dengan ... -
Penerapan Algoritma Genetika Dan Algoritma Migrating Birds Optimization (Mbo) Pada Permasalahan Knapsack 0-1
(2018-11-05)Permasalahan optimasi sering dihadapi dalam kehidupan sehari-hari. Salah satu dari permasalahan optimasi adalah pemilihan barang-barang yang akan dimasukkan ke dalam sebuah wadah dengan harapan memperoleh keuntungan yang ... -
Aplikasi Through Wall Imaging Berbasis Gelombang Wifi Pada Smartphone Untuk Deteksi Benda Di Dalam Tembok
(2018-10-22)Percobaan dengan bahan batu bata, pipa PVC berisi air, dan kabel memiliki perubahan intensitas sinyal WiFi yang berbeda. Nilai koefisien pelemahan batu bata berada direntang 5 dan 16. Pipa PVC berisi air didapatkan ... -
Profil Kemampuan Siswa Memecahkan Masalah Aljabar Menurut Polya ditinjau dari Perbedaan Kepribadian Extrovert dan Introvert
(2018-10-01)Profil pemecahan masalah matematika adalah gambaran yang dilakukan siswa dalam memecahkan masalah matematika dengan menggunakan 4 langkah pemecahan masalah menurut tahapan Polya yaitu memahami masalah, membuat ... -
Analisis Kondisi Air Tanah Berdasarkan Pasang Surut Air Laut Menggunakan Metode Self Potential Di Pantai Kepanjen Jember
(2018-09-17)Air tanah merupakan sumber air yang sangat penting bagi makhluk hidup. Air tanah di suatu daerah tidak semuanya mempunyai potensi air tanah yang baik. Hal ini sangat dipengaruhi oleh kondisi fisik daerah seperti curah ... -
Pemanfaatan Biji Asam Jawa (Tamarindus Indica) Sebagai Koagulan Alternatif Pada Larutan Pb(no3)2
(2018-09-17)Logam Pb merupakan logam berat yang tidak dapat terdegradasi oleh lingkungan dan dapat mencemari lingkungan. Berbagai upaya telah dikembangkan untuk menurunkan kadar logam Pb tersebut, salah satunya dengan cara ... -
Potensi Antagonis Fungi Endofit Daun Kesambi (Schleichera Oleosa) Dan Ketapang (Terminalia Catappa) Terhadap Aspergillus Flavus Serta Pemanfaatannya Sebagai Buku Nonteks
(2018-09-12)Fungi endofit adalah kelompok mikroorganisme yang berada secara asimtomatik di dalam jaringan hidup yang sehat. Senyawa yang dihasilkan fungi endofit tersebut dapat berupa senyawa anti kanker, antivirus, antibakteri, antifungi, ... -
Pengaruh Serbuk Cacing Tanah (Pheretima Javanica K.) Kering Terhadap Gambaran Morfologi, Histopatologi Jantung Dan Viskositas Darah Tikus Putih (Rattus Norvegicus B.) Strain Wistar
(2018-09-12)Di Pulau Jawa jenis cacing tanah yang banyak ditemukan antara lain jenis Pontoscolex coretrurus, Lumbricus rubellus, dan Pheretima javanica. Diantara ketiga cacing tersebut yang paling banyak jumlahnya adalah Pheretima ... -
Pemanfaatan Metode Iterated Function System Dalam Pengembangan Motif Anyaman
(2018-09-12)Kerajinan anyaman merupakan kerajinan tradisional yang masih ditekuni sampai saat ini dan banyak mengalami perkembangan dengan motif yang bervariasi sehingga tidak kelihatan monoton. Motif anyaman dapat dibangun dengan ... -
Kompetisi Adsorpsi Ion Logam pb2+ Dan cu2+ Oleh Silika Gel Berbasis Abu Terbang Batubara Pltu Paiton-Probolinggo
(2018-09-12)Timbal dan tembaga merupakan polutan yang banyak dihasilkan dan berbahaya bagi manusia dan lingkungan. Berbagai metode digunakan untuk mengurangi kandungan timbal dan tembaga, termasuk metode adsorpsi. Sejumlah adsorben ... -
Identifikasi Kesuburan Tanah Menggunakan Metode Potensial Diri Dan Kimia Tanah (Kandungan Unsur Hara Dan Ph Tanah) Pada Lahan Pertanian Di Kecamatan Puger Kabupaten Jember
(2018-09-12)Kesuburan tanah merupakan kemampuan tanah dalam menyediakan air, udara, dan unsur hara secara seimbang untuk pertumbuhan tanaman. Kesuburan tanah berkaitan dengan sifat-sifat tanah, baik sifat fisik, kimia, dan biologi. ... -
Kajian Fraktal I-Fibonacci Word Dengan Menggunakan L-Systems
(2018-09-10)Ramirez & Rubiano memperkenalkan barisan i-Fibonacci Word pada tahun 2014. Menggunakan aturan garis ganjil-genap dari simbol barisan i- Fibonacci Word, Ramirez & Rubiano membangun kurva i-Fibonacci Word yang kemudian ... -
Recovery Perak Menggunakan Metode Leaching Pelarut Tiosulfat Dari Logam Perak Murni
(2018-09-07)Perak merupakan salah satu logam transisi dalam unsur periodik yang terletak pada periode 5 dan golongan 11 blok-d. Secara umum terdapat 3 jenis perak murni yaitu sterling silver, coin silver dan fine silver. Metode ... -
Analisis Ketahanan Hidup Pasien Kanker Paru Menggunakan Regresi Weibull
(2018-09-07)Kanker paru adalah penyakit yang menyerang organ pernapasan akibat adanya pertumbuhan sel yang tidak normal. Kanker paru merupakan salah satu penyakit yang sulit dideteksi karena gejalanya tidak mudah ditemukan. ... -
Penentuan Kadar Klorin Bebas Dalam Beras Menggunakan Multi-Commutated Flow Injection Analysis (Mcfia) Dengan Deteksi Spektrofotometri Visibel
(2018-09-07)Klorin merupakan bentuk persenyawaan dari klor yaitu salah satu unsur kimia golongan halogen yang bersifat reaktif, sehingga sulit bahkan tidak ditemukan di alam dalam keadaan bebas, (Soemirat, 2003). -
Optimasi Parameter Teknik Square Wave Voltammetry degan Elektroda Grafit Pensil dan Penerapannya pada Analisis Klorin Bebas dalam Air Cucian Beras Berpemutih
(2018-09-03)Bahan Tambahan Pangan (BTP) atau zat aditif seringkali ditambahkan kedalam beberapa bahan makanan vital, salah satunya pada bahan makanan pokok beras. Zat aditif yang biasanya ditambahkan pada beras adalah zat pemutih ... -
Efektivitas Pemisahan Gas h2s Dengan Adanya Gas Metana Menggunakan Membran Ptfe (Poly Tetrafluoroethilene) Dan Pvdf (Polyvinylidene Fluoride)
(2018-08-31)Gas H2S merupakan gas yang keberadaannya paling sedikit dalam gas alam yaitu sebesar 0,0008% -
Uji Fitokimia Dan Uji Toksisitas Ekstrak Metanol Dan N-Heksana Kulit Batang Rhizophora Mucronata (Lamk.) Terhadap Hypothenemus Hampei (Ferr.)
(2018-08-28)Rhizophora mucronata (Lamk.) merupakan salah satu tumbuhan di Indonesia yang berpotensi sebagai insektisida nabati karena kandungan senyawa metabolit sekundernya. -
Karakterisasi Skopoletin Hasil Ekstraksi Buah Mengkudu Dengan Variasi Waktu Sonikasi
(2018-08-28)Berdasarkan hasil penelitian yang sudah didapatkan maka dapat diperoleh kesimpulan bahwa lama variasi waktu sonikasi berpengaruh terhadap hasil karakterisasi. Hasil karakterisasi Kromatografi Lapis Tipis (KLT) dibantu Lampu ...